Salah satu penemuan baru dari bidang alat pemancar cahaya mungkin akan mengubah cara orang dalam menerangi rumah dan design pakaian. Alat ini menunjukkan plastic film yang tipis dapat menghantarkan suatu arus listrik dan membuat energy matahari.
Para ilmuwan bekerja pada proyek internasional dan berfikir untuk membawa alat pemancar cahaya organic ke masyarakat luas. Penemuan ini dapat secara signifikan mengurangi biaya pengeluaran sebanyak milyaran dolar tiap tahunnya.
Pada kenyataannya alat pemancar organic sangatlah tipis dan fleksibel. Layar display electronic dapat dengan mudah dibuat di dekat setiap material. Contohnya saja, pada pakaian, yang pertama kalinya dalam sejarah menyajikan informasi elektronik yang spesifik.
Ada beberapa cara dalam menerapkan OLED ( organic light emiting device ), contohnya saja mengganti warna pakaian, kaleng minuman juga dapat menampilkan hasil yang menakjubkan dengan menggunakan OLED. Pada kenyataanya OLED jauh lebih efisien jika dibandingkan dengan lampu pijar.
Contoh penggunaan khusus dari OLED tersebut yaitu pada hand phone dan MP3 player, tetapi OLED tidak begitu cocok digunakan pada layar TV dan computer.
Untuk membuat alat tersebut lebih efisien maka nantinya untuk pemasaran ke masyrakat luas, the international consortium of researches, Modecom bekerja sama dengan University of Bath, United Kingdom, memulai proyek 3 tahun yang akan didanai sebesar $1,700,000.
Modecom memilih 13 groups dari 9 universitas dan 2 perusahaan. Ada 3 grup dari Inggris, 6 grup dari Amerika, 1 dari china dan masing-masing 1 dari Negara eropa termasuk belgia, italia, dan Denmark. Hanya Negara Eropa dan China yang akan menerima bantuan financial dari Eropa Union.
Koordiantor dari Modecom adalah Dr Alison Walker, yang mewakili jurusan Fisika dari University of Bath. “Ini adalah proyek yang lama, dan kontribusi dari berbagai ilmuwan sangat dibutuhkan untuk menyukseskan proyek ini, sukses dalam mencapai tujuan keterjangkauan, efisiensi dan alat yang tahan lama adalah yang paling penting, kita harus melakukan apa yang kita bisa untuk mengurangi pemakaian energy,” Ujarnya.
Powered by http://www.infoniac.com/